# yast –i squid
2. Konfigurasi file squid
# vi /etc/squid/squid.conf
Menambahkan http_port 3128 transparent, Transparent digunakan agar client seolah-olah tanpa menggunakan proxy, tapi secara nyata client sedang menggunakan proxy.
3.
4. Hilangkan tanda pagar dan ubah besar hardisk 100 menjadi sesuai kebutuhan, semakin besar kapasitasnya, semakin besar juga cachenya. Konfigurasi ini digunakan untuk menyimpan cache. Agar ketika client membuka situs yang sama maka cache yang tersimpan itulah yang akan diberikan ke client.
5. Hilangkan tanda pagar pada cache_log dan cache_store_log ini digunakan untuk mengaktifkan cache proxy kita, dan juga berfungsi untuk melihat situs-situs apa yang dikunjungi client.
6. Lalu tambahkan nama jaringan kita beserta IP jaringan kita Pada bagian acl, buat nama jaringan dan network yang akan menggunakan proxy. Misal menggunakan nama fikri maka, acl fikri src 192.168.12.0/24. acl artinya access control list. Src artinya sourch.
7. Lalu Pada bagian INSERT YOUR OWN…… daftarkan nama jaringan yang tadi dibuat. Masukkan pada bagian http_access. Misal http_access allow fikri. Maka proxy akan dijalankan pada jaringan fikri dengan network 192.168.12.0/24.
8. Tambahkan perintah untuk blok kata, situs, pengecualian dibawah CONNECT method CONNECT
acl kecuali dst domain “etc/squid/kecuali.txt”
acl bloksitus dstdomain “/etc/squid/bloksitus.txt”
acl blokkata url_regex –i “/etc/squid/blokkata.txt”
9. Tambahkan diatas INSERT YOUR OWN perintah denny atau allow blok kita
http_access allow kecuali
http_access deny blokkata
http_access deny bloksitus
10. Buatlah file sesuai dengan printah yang kita gunakan pada Squid
Untuk pengecualian # vi /etc/squid/kecuali.txt
Untuk blokkata #vi /etc/squid/blokkata.txt
Untuk bloksitus #vi /etc/squid/bloksitus.txt
11. Agar network yang tadi dibuat semuanya bisa melalui proxy, maka pindahkan port 80 ke port 3128. Perintahnya iptables –t nat –A PREROUTING –s 192.168.12.0/24 –p tcp –dport 80 –j REDIRECT –to-port 3128. Setelah itu proxy siap digunakan, start proxy menggunakan perintah rcsquid start.
Lalu simpan script iptables di boot.local
Lakukan pembuatan swap untuk squid yang telah dibuat, dengan perintah
# Squid –z
12. Lakukan pengetesan pada internet explorer bahwa proxy kita sudah jalan
Ketik pada serch web (situs yang telah diblok kata)
13. Lakukan pengetesan pada internet explorer bahwa proxy kita sudah jalan
Ketik pada url www.facebook.com (situs yang telah diblok situs)
0 Comments:
Posting Komentar